TV POLITRON SUSAH START DAN MATI STANDBAY.—
kerusakaan ini umum dan sering sekali terjadi pada tv politron. Kali ini saya
mau share pengalamanku saat servis tv Politron. Kali ini ada serrvisan politron
dua buah. Keduadauanya polytron 21’, yang satu Politron DIVA XBR, DAN YANG
SATUNYA LAGI Politron MX Minimax Hiperbrand.
Kedua-duanya datang dengan keluahan yang sama, yaitu susah
dihidupkan. Kalo mau dihidupkan tv dinyalakan/ distar nyala lalu MATI STANBY.
Begitu terus sampai MATI STANBAY beberapa jam baru mau start danm nyala
normal. Namun apabila tv dimatikan maka keluhan Mati Standbay kembali berulang.
Dahulu sudah sya tulis pengalaman servis TV POLITRONMATI STANDBAY. Kerusakan sebagaimana yang saya tulis saat itu baru kali itu saya
alami. Kali ini coba saya share kerusakan tv politron yang Susah Start dan Mati
Stanbay yang serig sekali terjadi pada Tv Polytron.
Kebetualn keduanya sama-sama mengunakan ic tunggal HBT 00…
saya lupa. Keluhan MATI STANDBAY DAN SUSAH START memang
umum dialami sebagaimana tipe-tipe sebelumnya yang mengunakan dua ic. Ic
program dan ic crhoma terpisah.
Mati stanbay pada tv dengan dua ic biasanya disebabkan
lemahnya catudaya untuk B+ travo osilator Horisontal atau travo yang mensuplay tegangan
basis Transsistor Horisontal. Ganti elco yang mensuplaynya osilator Horisontal biasanya 10uf63v
atau 47uf 63volt Ganti dengan elco yang lebih besar, semisal 47uf160 atau 100uf100v.
Biasanya tv politron yang mengunakan 2ic dengan keluhan susah start dan mati
stanbay, Mati stanbay teratasi.
Tv politron susah nyala dan mati stanbay kali ini terjadi pada tv Polytron yang nenggunakan ic tunggal, gejalanya sama dengan tv politron model sebelumnya dan yang perlu di ganti juga sama elconya, akantetapi berbeda letaknya. Maka elco yang diganti untuk tv politron yang mengunakan ic tunggal
ganti elco 470uf yang mensuplai salah satu tegangan 5v ic tungal dan elco 1uf50v
yang berhubungan dengan itu letaknya di dekat ic vertical. Di dekat ic vertical
ada dua elco 1uf50volt ganti saja keduanya.
Dengan pengantian elco 1uf50volt dan elco 470uf16volt
biasanya tv polytron Susah Start dan Mati Stanbay yang casisnya menngunakan ic tunggal
teratasi. Itu adalah kerusakan yang paling sering terjadi pada tv politron.
Artikel lainnya:
- TV POLYTRON MATI STANDBAY
- TV SHARP MATI STANDBY
- TV POLYTRON BLANK NDAK ADA TAMPILA
- TV CINA LAYAR ATAS BERGARIS-GARIS
- TV POLYTRON/DIGITEC OSD TIDAK TAMPIL
- CARA MENGATASI BOCORNYA PLYBACK
- MENGATASI PERCIKAN API DARI COP DAN KABEL PLAYBACK...
- TV DAN MONITOR MATI TOTAL POWE TIDAK KERJA
- TV MESIN CHINA MATI SETELAH NYALA TIDAK DAPAT MENERIMA SIARAN
Terimakasih kunjungannya silahkan tinggalkan komentar di post:
Tv Polytron mati standbay
Tv politron Sulit untuk Start
Posted by 7:52 PM and have
, Published at